Pemalang, Wartadesa. - Warga Desa Karangmoncol, Randudongkal, Pemalang menggeruduk balai desa setempat. Aksi warga dilakukan lantaran dugaan perselingkuhan yang dilakukan oleh Sekdes dan Kaur Kesra. Keduanya dituntut mundur oleh warga, Senin (22/02). Sebelumnya terjadi penggerebekan